Beranda Entertainment Jadwal Acara TV Indosiar Hari Ini, Rabu 01 Mei 2024

Jadwal Acara TV Indosiar Hari Ini, Rabu 01 Mei 2024

Logo Indosiar
Logo Indosiar

Jadwal Acara Indosiar Hari Ini, Rabu 01 Mei 2024

01:00 – 02:30 WIB
Mega Film Asia : Kiss of The Dragon
02:30 – 04:00 WIB
Mega Film Asia : Grand Master of Kungfu
04:00 – 04:30 WIB
Mukjizat Masih Ada
04:30 – 06:00 WIB
Fokus Pagi
06:00 – 07:30 WIB
Magic 5
07:30 – 09:00 WIB
Kisah Nyata Pagi
09:00 – 10:00 WIB
Kisah Nyata Pagi
10:00 – 11:00 WIB
Hot Kiss
11:00 – 11:30 WIB
Patroli Siang
11:30 – 12:00 WIB
Fokus Siang
12:00 – 14:00 WIB
Kisah Nyata Siang Spesial : Aku Salah Menilai Istriku
14:00 – 16:00 WIB
Kisah Nyata Spesial : Dalang Dibalik Kematian Suamiku
16:00 – 18:00 WIB
Pintu Berkah Spesial : Kisah Anak Penjual Kue Cara Bikang dan Pukis yang Ingin Menjadi Pengacara
18:00 – 20:00 WIB
Magic 5 New Season
20:00 – 22:30 WIB
Mega Film Asia : Thunderbolt
22:30 – 00:30 WIB
Mega Series Action Asia : Tiger Kung Fu of Wulin

Stasiun TV yang memiliki slogan “Memang Untuk Anda” ini pertama kali diluncurkan pada 11 Januari 1995. Pada saat itu, Indosiar berada di bawah kepemilikan Salim Group hingga tahun 2004 diambil alih oleh Indosiar Karya Media.

Memiliki logo ikan terbang yang sangat khas, ternyata dahulu logo tersebut sempat menuai kontroversi dan tidak digunakan beberapa tahun. Logo yang digunakan tersebut menyerupai logo Television Broadcasts Limited Hongkong karena awal mulanya stasiun tv ini banyak memutar serial drama Hongkong.

Pada saat itu, logo Indosiar yang terletak di bagian kiri atas tersebut dianggap dapat merusak layar tabung TV karena meski sudah diganti channel lain masih membekas logo Indosiar. Pihak Indosiar pun tidak menggunakan lagi logo tersebut pada tahun 2007. Akan tetapi, logo khas ikan terbang kembali digunakan tapi tanpa ada efek mengkilap seperti sebelumnya pada tahun 2012.

Dahulu, Indosiar terkenal dengan tayangan yang menonjolkan unsur kebudayaan Indonesia dalam bentuk serial TV seperti Misteri Gunung Merapi, Angling Dharma, dan lainnya. Selain itu, serial drama Asia yang tayang di Indosiar juga menjadi salah satu acara unggulan yang ditunggu-tunggu pemirsa setianya. Selain terkenal dengan serial drama TV, Indosiar juga menyajikan tayangan berita, talkshow, musik, dan infotainment.

Pada 13 Mei 2011, sebagian besar saham milik PT Indosiar Karya Media dibeli oleh pemilik stasiun TV SCTV, yaitu PT Elang Mahkota Teknologi. Hingga saat ini, Indosiar berada dalam satu keluarga bersama dengan SCTV. Beberapa bulan kemudian sejak satu atap dengan SCTV, Indosiar memperoleh hak siar tayangan Champion League dengan SCTV pada musim kompetisi 2012-2013 sampai 2014-2015.

Stasiun TV yang berkantor di Jalan Damai Daan Mogot ini kini memiliki program ajang pencarian bakat unggulan yang sukses menarik minat masyarakat. Selain itu, mini seri dengan judul yang unik juga tidak kalah populer.

Pasalnya, judul mini seri yang sangat unik tersebut seringkali viral dan menjadi perbincangan hangat warganet. Tayangan drama Korea, bola, infotainment, komedi, hingga program religi juga masih setia menemani pemirsa Indosiar tercinta.